Kumpulan Berita
Meskipun tidak begitu luas, Depok mempunyai tempat yang pas yang bisa digunakan untuk menghabiskan waktu luang.
Kami akan evaluasi kalau memungkinkan bulan Desember 2020 atau bisa jadi tahun depan 2021 baru dibuka untuk umum.
Maraknya penyebaran virus korona membuat sejumlah masyarakat cemas sehingga takut untuk keluar berkumpul di luar rumah
Pasca sepekan ditetapkan dua warga Depok sebagai pasien positif korona, alun-alun Kota Depok, nampak sepi pengunjung.
Jalan sekitar Alun-Alun Kota Depok kerap macet karena kendaraan banyak parkir di sisi jalan.
Salah satu warga GDC, Yahya mengaku banyaknya sampah yang dibuang pengunjung secara sembarangan menambah kumuh dan kesan jorok.
Tingginya antusias masyarakat yang hadir menyebabkan macet panjang di Jalan GDC.
Alun-Alun Kota Depok hadir dan dibangun di atas lahan seluas 3,9 hektare di Jalan Boulevard Grand Depok City (GDC)