Kumpulan Berita
Berlian ungu-merah muda terbesar yang pernah dilelang akhirnya dijual di Jenewa, Swiss dengan harga Rp376 miliar.
Ada juga orang yang sering membeli perhiasan karena ingin menjadi kolektor.
Perhiasan juga dimanfaatkan orang untuk berinvestasi. Berlian salah satu yang paling diburu.