Kumpulan Berita
Mantan Anggota DPR RI Fraksi PDIP, I Nyoman Dhamantra divonis tujuh tahun penjara oleh Majelis Hakim Pengadilan Tipikor Jakarta.
Selain pidana penjara, Nyoman Dhamantra juga dituntut denda Rp1 miliar subsidair enam bulan kurungan.
Mirawati disebut menyalahgunakan izin berobat untuk perawatan wajahnya.
Mantan anggota Komisi VI DPR RI I Nyoman Dhamantra mengajukan eksepsi atas dakwaan jaksa KPK yang mendakwanya menerima suap Rp2 miliar.
Nyoman mengaku heran dengan pertanyaan jaksa KPK yang justru menanyakan Tatam dalam persidangan.
Mantan anggota DPR RI I Nyoman Dhamantra menjalani sidang pembacaan dakwaan terkait kasus suap impor bawang putih.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan pemanggilan terhadap Komisaris PT Indocev, Lilik Kelana Putri.
Made Ayu Ratih akan diperiksa dalam kapasitasnya sebagai saksi untuk mengusut kasus dugaan suap pengurusan izin impor bawang putih.