Kumpulan Berita
Pelatih Brunei menilai Andy Setyo yang layak meraih status pemain terbaik laga Timnas Indonesia U-22 vs Brunei Darussalam.
Badai Kammuri sempat mengganggu laga Timnas Indonesia U-22 vs Brunei.
Timnas Indonesia U-22 meraih kemenangan dengan skor 8-0 atas Brunei Darussalam di matchday keempat babak penyisihan Grup B SEA Games 2019.
Timnas Indonesia U-22 hajar Brunei Darussalam hingga babak belur.
Osvaldo Haay dan Egy Maulana Vikri membawa Timnas Indonesia U-22 unggul tiga gol tanpa balas di babak pertama atas Brunei Darussalam.
Live streaming Timnas Indonesia U-22 vs Brunei dapat disaksikan di Okezone.
Timnas Indonesia U-22 akan menghadapi pemain Leicester City, Faiq Bolkiah, di laga nanti malam.
Timnas Indonesia menang 9-0 atas Brunei Darussalam di SEA Games 2001.