Share
Nyalakan notifikasi untuk berita terbaru dari Okezone

BI Prediksi Kinerja Penjualan Eceran Meningkat di Juni 2022

Michelle Natalia, Jurnalis · Senin 11 Juli 2022 18:33 WIB
https: img.okezone.com content 2022 07 11 620 2627708 bi-prediksi-kinerja-penjualan-eceran-meningkat-di-juni-2022-dwRDG3oVXz.jpg Bank Indonesia (Foto: Okezone.com)
A A A

Penurunan terjadi pada Sub Kelompok Sandang, Kelompok Makanan, Minuman dan Tembakau, serta Peralatan Informasi dan Komunikasi.

Dari sisi harga, responden memperkirakan tekanan inflasi pada Agustus dan November 2022 (3 dan 6 bulan yang akan datang) menurun.

"Indeks Ekspektasi Harga Umum (IEH) Agustus dan November masing-masing tercatat sebesar 127,5 dan 132,1, atau turun dibandingkan 141,7 dan 137,5 pada bulan sebelumnya. Sebagian responden menyatakan penurunan disebabkan oleh distribusi barang yang semakin lancar," pungkasnya.

Follow Berita Okezone di Google News

(fik)

Berita Terkait

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini