Kumpulan Berita

TKA


Kampus
9 January 2026

Apakah Nilai TKA Jadi Syarat Mutlak Daftar SNBP 2026? Ini Faktanya

Apakah Nilai TKA jadi syarat mutlak daftar SNBP 2026? Ini faktanya. Nilai TKA 2025 secara resmi menjadi syarat baru bagi siswa eligible yang akan mengikuti Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) dalam tahapan Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2026.

Sekolah
3 January 2026

5 Provinsi dengan Rata-rata Nilai Matematika Tertinggi di TKA 2025

Tes Kemampuan Akademik (TKA) 2025 diikuti oleh sekitar 3,56 juta murid dari total 4,1 juta peserta potensial, meskipun asesmen ini bersifat tidak wajib.

Nasional
2 December 2025

Tukang Sapu TKA China di PT IMIP Digaji Belasan Juta, Jumlahnya Ratusan Orang

Eks karyawan PT IMIP mengungkapkan, tukang sapu tenaga kerja asing (TKA) asal China digaji sebesar belasan juta per bulan.

Nasional
2 December 2025

Eksklusif! Eks Karyawan Bongkar Alasan Dibangunnya Bandara IMIP

Eks karyawan PT IMIP, sebut saja Mr X, blak-blakan mengenai dibangunnya Bandara Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP).

Sekolah
13 November 2025

Kapan Nilai TKA SMA 2025 Resmi Keluar? Ini Jadwal Lengkapnya

Kapan nilai TKA SMA 2025 resmi keluar? Ini jadwal lengkapnya. Tes Kemampuan Akademik (TKA) adalah asesmen atau tes terstandar yang digunakan untuk mengukur capaian akademik murid, khususnya pada mata pelajaran Bahasa Indonesia (membaca), Matematika, serta mata pelajaran lain yang relevan di jenjang SMA/MA/sederajat dan SMK/MAK.

Sekolah
11 November 2025

Sertifikat Hasil TKA SMA 2025 Keluar Kapan?

Sertifikat hasil TKA SMA 2025 keluar kapan? Tes Kemampuan Akademik (TKA) adalah asesmen atau tes terstandar yang digunakan untuk mengukur capaian akademik murid, khususnya pada mata pelajaran Bahasa Indonesia (membaca) dan Matematika, serta mata pelajaran lain yang relevan di jenjang SMA/MA/sederajat dan SMK/MAK.

Sekolah
4 November 2025

Apakah TKA 2025 Menentukan Kelulusan? Ini Penjelasannya

Banyak yang bertanya, apakah Tes Kemampuan Akademik (TKA) 2025 berpengaruh terhadap kelulusan siswa? Tes ini hadir sebagai bagian dari upaya pemerintah untuk meningkatkan kualitas pembelajaran serta memberikan gambaran lebih akurat mengenai kemampuan akademik peserta didik.

Sekolah
12 October 2025

Begini Sistem Penilaian TKA yang Gantikan Ujian Nasional 2025

Kementerian Pendidikan memperkenalkan Tes Kemampuan Akademik (TKA) sebagai asesmen nasional baru mulai 2025. TKA tidak wajib, namun dapat digunakan untuk berbagai keperluan seperti validasi nilai rapor SNBP. Persiapan bisa dilakukan melalui Ruang Murid.