Kumpulan Berita
Kuasa hukum pelapor, Mesini, mengungkap fakta baru dari hasil penyelidikan pihak kepolisian.
Adly Fairuz masih berstatus saksi setelah kasus penipuan tersebut ditetapkan penyidik Polres Metro Jakarta Timur naik sidik.
Adly Fairuz menegaskan, penggugat mengetahui statusnya sebagai artis namun tetap mengirimkan uang.
Hot Gossip Okezone pagi ini (12/12/2025) diisi oleh Ari Lasso, Inara Rusli, dan Adly Fairuz. Simak berita selengkapnya.
Hal tersebut disampaikan oleh Humas PA Jaksel, Abid, dalam sebuah wawancara di kantornya.
Karena itu, Angbeen memastikan, akan tetap menjalin komunikasi dan hubungan baik dengan Adly Fairuz.
Angbeen Rishi mengaku sudah menganggap suaminya, Aldy Fairuz, sebagai sahabat baik setelah melayangkan gugatan cerai ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Angbeen Rishi mengaku, hubungan dan komunikasinya dengan Adly Fairuz masih terjalin dengan baik.