Kumpulan Berita
Gitaris Barasuara itu mengunggah tulisan berisi kritikan tajam atas kejadian tersebut. Keprihatinan Iga juga timbul lantaran korban merupakan salah satu peserta demo yang tengah menyuarakan aspirasinya.
Terbuang dalam Waktu dirilis Barasuara sebagai bagian dari album Jalarab Sadrah, pada 2023.
Gitaris Barasuara, Iga Massardi, kembali menyuarakan kritik sosial yang tajam lewat media sosialnya.