Kumpulan Berita

Bencana di Jabar


Jabar
11 September 2024

Jelang Pilkada 2024, BPBD Jabar : Waspadai Potensi Bencana Hidrometeorologi

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Barat mendorong pemerintah daerah (Pemda) untuk meningkatkan kesiapsiagaan menghadapi potensi ancaman bencana hidrometeorologi pada saat Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.