Kumpulan Berita
Operasi AB Moskona 2025 terus bergulir dalam upaya pencarian dan penyelamatan IPTU Tomi Samuel Marbun yang dilaporkan hilang di Sungai Kali Rawara.
Jajaran Brimob Polri mendirikan dapur lapangan untuk membantu masyarakat yang terdampak kebanjiran di Perumahan Pondok Gede Permai, Bekasi.
Pasukan Pelopor Korbrimob Polri menghidupkan lahan tidur untuk dijadikan lahan produktif di Resimen IV Paspelopor Korbrimob Polri, Karawang Timur, Jawa Barat (Jabar).
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengungkap bahwa jumlah kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Papua bertambah. Terlebih, setelah adanya pengumuman daerah otonomi baru (DOB).
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menginstruksikan seluruh jajaran Brimob Polri bersiap dalam menghadapi Operasi Mantap Praja 2024 dan operasi pengamanan Pilkada serentak 2024.
Dankor Brimob Komjen Imam Widodo menyebut oknum Brimob yang dituding telah mengepung kantor Kejaksaan Agung (Kejagung) saat pengusutan kasus korupsi timah tidak benar.