Kumpulan Berita
Akibat ulah konyolnya, bule tersebut sampai dideportasi.
Imigrasi memerintahkan Samuel keluar dari wilayah Indonesia setelah aksinya memanjat pohon keramat.
Samuel Lockton, bule Australia yang bikin ulah memanjat pohon keramat di Tabanan diusir dari Bali, Rabu (15/6/2022).
Pohon dikeramatkan lantaran di bawahnya terdapat patung Pancadatu atau patung pengulun.
Samuel memanjat pohon beringin di Pura Dalem Prajapati Banjar Dadakan, Desa Adat Kelaci Kelod, Desa Abiantuwung, Kecamatan Kediri