Kumpulan Berita
Sejumlah elemen massa dijadwalkan melakukan aksi unjuk rasa di dua titik wilayah Jakarta Pusat hari ini, yaitu di depan Gedung DPR RI dan di silang selatan Monas.
Polri didesak segera mengungkap dan menangkap aktor intelektual di balik kerusuhan demonstrasi 28??"31 Agustus 2025. Desakan ini disampaikan oleh pengamat kebijakan publik Universitas Trisakti, Trubus Rahadiansyah, yang menilai aksi tersebut terorganisir dan bukan peristiwa spontan.
Anggota Komisi III DPR RI, Gilang Dhielafararez, menekankan pentingnya pengungkapan aktor intelektual di balik kerusuhan yang terjadi saat aksi demonstrasi 28??"31 Agustus 2025.
Polda Metro Jaya menurunkan 4.562 personel untuk mengamankan aksi unjuk rasa yang berlangsung di sejumlah titik di Jakarta, pada Senin (15/9/2025).
Kepolisian Daerah Metro Jaya menangkap Direktur Lokataru Foundation, Delpedro Marhaen dan lima orang lainnya terkait kasus dugaan penghasutan ajakan aksi demo berujung ricuh yang melibatkan pelajar, pada akhir bulan Agustus lalu.
Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri dan Kementerian Perhubungan (Kemenhub), membuka opsi pengaturan lalu lintas untuk mencegah pengendara terjebak kemacetan akibat demonstrasi di Jakarta.