Kumpulan Berita
Fakultas Kedokteran (FK) Unpad kembali membuka penerimaan calon mahasiswa Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS).
Menkes Budi mengatakan banyak dokter PPDS yang bekerja lebih dari jam aturan dan dianggap tak wajar.
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mewajibkan adanya tes kejiwaan untuk dokter PPDS buntut adanya kasus pelecehan seksual yang dilakukan dokter residen di RS Hasan Sadikin.
Arianti menjelaskan, pihaknya telah berkoordinasi dengan dinas kesehatan setempat agar dengan pencabutan STR, otomatis surat izin praktik Priguna juga telah gugur alias tak lagi berlaku.
Kasus dugaan kekerasan seksual yang terjadi di RSHS Bandung, masih menjadi sorotan publik.
Kasus ini tidak bisa lagi dikatakan sebagai ulah oknum namun juga melibatkan peran berbagai stakeholder. Ia pun meminta RSHS diblokir dan dikenakan denda atas adanya kasus tersebut.
Priguna Anugerah Pratama (31), dokter anestesi Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) Unpad, tersangka pemerkosaan keluarga pasien.
Kasus seorang dokter residen PPDS Fakultas Kedokteran Unpad yang melakukan kekerasan seksual terhadap keluarga pasien di RSHS Bandung belakangan menjadi sorotan.