Kumpulan Berita
Jaksa penuntut umum (JPU) menuntut enam terdakwa eks pejabat PT. Antam selama 9 tahun.
Emas menjadi salah satu instrumen investasi yang tengah naik daun.
Holding BUMN Pertambangan atau MIND memastikan skandal 109 ton emas palsu yang menyeret Antam tak terulang kembali.
Komisi VI DPR mencecar Direktur Utama PT Aneka Tambang (Persero) Tbk Nicolas D Kanter.
Kejaksaan Agung (Kejagung) tengah mengusut skandal 109 ton emas palsu yang menyeret mantan pejabat Antam.
Antam menjamin keaslian dan kemurnian seluruh produk emas logam mulia yang diproduksi melalui Unit Bisnis Pengolahan dan Pemurnian (UBPP).
Enam tersangka ialah General Manager Unit Bisnis Pengelolaan dan Pemurnian Lokamulia atau UBPPLM PT Antam dari masa kemasa.
Warganet dihebohkan oleh unggahan di TikTok tentang kasus pengantin perempuan di Subang mahar emas 10 gram palsu.