Kumpulan Berita
Dengan rampungnya proyek yang termasuk dalam program Tol Langit itu, maka diharapkan dapat membantu ekonomi digital tumbuh dengan cepat di daerah-daerah yang selama ini kesusahan akses internet, termasuk salah satunya di Kabupaten Jayawijaya, Papua.
Palapa Ring akan dapat menyatukan generasi muda Papua agar lebih mengakses pasar global sekaligus mengembangkan ide kreatif.