Kumpulan Berita
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melaporkan gempa dengan kekuatan M5,3 mengguncang Padang Sidempuan tepatnya di wilayah Pantai Barat Daya Mandailing Natal, Sumatera Utara.