Kumpulan Berita
Garuda Indonesia bersama Citilink mempercepat pemulihan kinerja dengan menempatkan penguatan dan optimasi kapasitas produksi
Tambahan modal tersebut disetujui dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB)
PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk (GIAA) dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) telah menyetujui penyertaan modal sebesar Rp23,67 triliun dari PT Danantara Asset Management (Persero) atau Danantara, melalui mekanisme Penambahan Modal Tanpa Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (PMTHMETD) berupa setoran modal tunai sebesar Rp17,02 triliun, serta Konversi Utang Pinjaman Pemegang Saham sebesar Rp6,65 triliun.
GIAA masih mencatatkan rugi bersih di tahun 2024 kemarin. Rugi perseroan tercatat sebesar USD69,77 juta
Garuda Indonesia bakal menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) pada Jumat 15 November