Kumpulan Berita
Polisi memeriksa tiga saksi terkait peristiwa ambruknya atap GOR Kemayoran, Jakarta Pusat. Saksi yang diperiksa berasal dari pihak pengelola GOR hingga penerima jasa konstruksi.