Kumpulan Berita

Imigrasi As


International
23 January 2026 17:46 WIB

Bocah 5 Tahun Ikut Ditahan Imigrasi AS, Disebut Dijadikan ‘Umpan’

Seorang bocah laki-laki berusia 5 tahun di Minnesota ikut dibawa agen federal Amerika Serikat ke pusat penahanan imigrasi di Texas bersama ayahnya. Insiden ini memicu kritik keras dari pejabat sekolah dan komunitas setempat, yang menyebut anak tersebut digunakan sebagai ?? umpan” dalam operasi penangkapan.

International
5 December 2025

AS Berencana Perluas Larangan Perjalanan ke Lebih dari 30 Negara, Indonesia Termasuk?

Pada Juni, Presiden Donald Trump mempertimbangkan larangan bagi warga dari 32 negara untuk masuk ke AS.

International
4 December 2025

AS Hentikan Permohonan Imigrasi dari 19 Negara, Dua di Antaranya Tetangga Indonesia

AS beralasan langkah ini diambil karena kekhawatiran akan keamanan nasional dan keselamatan publik.