Kumpulan Berita
Sopir diduga membanting setir ke kiri menyebabkan bus terjun ke jurang.
Bus pariwisata yang terjun ke jurang di Tasikmalaya berhasil dievakuasi.
Akibatnya, tiga orang tewas di jalan raya kawasan Rajapolah, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat.
Bus pembawa 60 orang rombongan guru dan keluarga SDN Sayang Jatinangor, ini terjun ke jurang sedalam 25 meter.
Kecelakaan maut tersebut, terjadi saat bus pariwisata dari arah Bandung menuju Pangandaran.