Kumpulan Berita
Sebuah peristiwa memilukan terjadi di Brasil setelah seorang balita berusia dua tahun meninggal dunia akibat serangan ikan piranha. Insiden tragis itu terjadi ketika korban terjatuh ke sungai yang berada tak jauh dari tempat tinggalnya.