Kumpulan Berita
PENYANYI sekaligus penulis Putu Maydea merupakan keturunan Bali dan berasal dari Surabaya, Jawa Timur.
Putu Maydea atau yang biasa dikenal dengan Maydea baru saja merilis lagu single perdananya.