Kumpulan Berita
Menteri Koperasi, Budi Arie Setiadi enggan banyak berkomentar terkait namanya yang muncul dalam dakwaan terkait kasus dugaan perlindungan situs judi online.
Menteri Koperasi, Budi Arie Setiadi mendatangi Gedung Merah Putih Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), di Jalan Kuningan Persada, Kecamatan Setiabudi, Jakarta Selatan, Rabu (21/5/2025).
Sebelumnya, nama Budi Arie menjadi sorotan karena disebut dalam dakwaan kasus judi online.