Kumpulan Berita
Polda Metro Jaya menggelar upacara serah terima jabatan (setijab) sejumlah pejabat utama dan Kapolres jajaran yang dipimpin langsung Kapolda Metro Jaya Irjen Asep Edi Suheri di Gedung Promoter, Senin (5/1/2026).
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menegaskan, bahwa mutasi jabatan terhadap 1.086 personel Polri merupakan hal yang rutin dilakukan dalam tubuh Korps Bhayangkara. Ia juga menekankan bahwa kebijakan tersebut dilaksanakan berdasarkan merit sistem.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi jabatan perwira tinggi (Pati) di akhir tahun 2025.
Penempatan Polwan pada jabatan tersebut diharapkan mampu menghadirkan pendekatan yang lebih humanis dan responsif.
Lima telegram tersebut masing-masing meliputi mutasi Pati dan Pamen, baik untuk kebutuhan organisasi, promosi jabatan, hingga nivelering.
Setahun berselang, Setahun berselang, Budi kembali ke Jawa Timur dengan menduduki jabatan sebagai Kapolres Malang Kota.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan rotasi di tubuh Polri. Dalam mutasi tersebut, Kombes Pol Iman Imannudin ditunjuk menjadi Dirkrimum Polda Metro Jaya.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan rotasi di tubuh Polri. Dalam mutasi tersebut, Dirkrimsus Polda Metro Jaya Kombes Pol Wira Satya Triputra diangkat sebagai Dirtipidum Bareskrim Polri.