Kumpulan Berita
Gunung Lewotobi Laki-Laki erupsi pada Jumat 26 September 2025, pukul 06.32 WITA. Tinggi kolom abu teramati sekira 1.000 meter di atas puncak.
Pemerintah membangun 2.100 rumah khusus tahan gempa bagi eks pejuang Timor Timur di Kupang, NTT. Brantas Abipraya membangun 727 unit dengan teknologi RISHA, mewujudkan hunian layak dan mengurangi ketimpangan sosial ekonomi.
Kondisi ini mendorong Polda Nusa Tenggara Timur (NTT) membangun tiga sumur bor baru di Kota Kupang.
Badan Nasional Penanggulangan Bencana melaporkan perkembangan situasi pasca banjir bandang yang terjadi di Kabupaten Nagekeo, Provinsi Nusa Tenggara Timur.
Mama-mama penenun di Kelurahan Nangalimang, Kecamatan Alok, Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur (NTT) kembali mendapat bantuan benang dari anggota legislatif (Aleg) Partai Perindo Marthen Luther Adji, Sabtu 6 September 2025.
Seorang pemuda bernama Klaudius A.S. (23), warga Kelurahan Pitak, Kecamatan Langke Rembong, Kabupaten Manggarai, NTT, kini terbaring lemah di RSUD Ruteng dengan wajah bengkak dan tubuh penuh lebam.
Dijelaskan Hasanudin, reses menjadi sarana penting bagi masyarakat untuk menyuarakan kebutuhan nyata.
Keberagaman acara ini melibatkan unsur masyarakat, tenaga pendidik, dan siswa-siswi dari tiga desa.