Kumpulan Berita
Kota Padang, Sumatera Barat, tetap konsisten menolak Alfamart & Indomaret demi melindungi pedagang tradisional & usaha kecil. Kebijakan ini berdampak beragam, antara lain mempertahankan ekonomi lokal dan memberi ruang bagi pengusaha lokal untuk berkembang.
BPJPH menegaskan semua restoran wajib memiliki sertifikasi halal, termasuk restoran Aceh dan Padang. Hal ini untuk kepastian konsumen dan mendukung ekonomi UMKM, dengan rantai pasok daging juga harus bersertifikasi halal.
Pemerintah Kota Padang menyiapkan layanan trauma healing dan pendampingan psikologis bagi jemaat Gereja Kristen Setia Indonesia (GKSI) pascainsiden pembubaran aktivitas ibadah dan pendidikan agama yang terjadi di rumah doa GKSI di Kelurahan Padang Sarai, Kecamatan Koto Tangah, Minggu 27 Juli 2025.
Akibat perampokan itu, korban mengalami luka serius setelah disekap dan dianiaya pelaku yang menyelinap masuk ke rumahnya.
Sekitar 50 ribu jiwa yang tersebar di 33 desa pesisir di Kepulauan Mentawai, saat ini masih tinggal di zona rawan bencana gempa dan tsunami akibat potensi gempa megathrust di segmen Siberut.
Sepasang muda-mudi diamankan warga setelah diduga melakukan perbuatan asusila di kawasan gelap Sungai Bangek, Kecamatan Koto Tangah, Kota Padang.
Kebakaran hebat melanda kawasan pertokoan di Jalan Hamka No. 09, Kelurahan Parupuk Tabing, Kecamatan Padang Utara, Kota Padang, Sumatera Barat sekira pukul 15.31 WIB, Jumat (30/5/2025).
Kebakaran hebat melanda kompleks asrama Sekolah Polisi Negara (SPN) Polda Sumbar di Padang Besi, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang, Sumatera Barat.