Kumpulan Berita
Paus melanjutkan kegiatan rutinnya dengan melangsungkan pertemuan mingguan.
Paus Fransiskus muncul di depan publik untuk pertama kali sejak kembali ke Vatikan.
Paus Fransiskus terlihat meninggalkan rumah sakit pada Rabu (14/7).
Paus mulai melanjutkan pekerjaan secara bertahap selama proses pemulihan dari operasi usus besar.
Pemimpin Vatikan, Paus Fransiskus dibawa ke rumah sakit sejak Minggu (4/7/2021) dan menjalani operasi usus di poliklinik Gemelli di Roma.
Vatikan mengatakan Paus Fransiskus telah sukses melalui operasi usus besar.