Kumpulan Berita
Ibu yang tega melakukan penganiayaan kepada dua anak kandungnya jadi tersangka.
Seorang ayah di Serdang Bedagai, Sumatera Utara ditangkap polisi, Kamis (24/6/2021).
Saat belajar secara online bersama kembarannya, Keysa Safiayah (8), warga Keluragan Kreo, Tangerang, dipukuli hingga tewas oleh ibunya.
Ibu berinisial NI menyeret anak kandungnya yang berusia 3 tahun di tanah sejauh 15 meter hanya gara-gara hal sepele.
Pihak Kepolisian Resort Sanggau masih menyelidiki kasus penganiayaan yang dilakukan IR (37), warga Kelurahan Ilir Kota.
Seorang ibu yang memperlakukan kasar anak perempuannya yang masih mengenakan seragam sekolah.