Kumpulan Berita
Konser Coldplay yang diselenggarakan di Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta memang menuai banyak kisah.
Tiga perempuan yang mengaku penggemar Coldplay ini datang dengan outfit yang kece. Harganya tak main-main, tembus ratusan juta.