Kumpulan Berita
Brimob Polda Metro Jaya bersama Polres Metro Jakarta Utara kembali mengerebek Kampung Bahari, Tanjung Priok, Jakarta Utara. Saat upaya penggerebekan, polisi sempat mendapatkan perlawanan.