Kumpulan Berita
Di tengah pesatnya perkembangan teknologi digital, mengakses berita melalui ponsel dan media sosial telah menjadi kebiasaan umum. Data terbaru menunjukkan bahwa penggunaan media sosial di Indonesia sangat tinggi.
PERNAH mendengar istilah YOLO? Akronim ini mengacu pada istilah ?? You Only Live Once,” sebuah istilah yang banyak dianut orang- orang muda, terutama gen Z. Makna YOLO sebenarnya adalah bahwa kita hidup hanya sekali, sehingga perlu kita manfaatkan sebaik mungkin.
ISTILAH ?? kenali dirimu” merupakan ungkapan yang sejak dulu dianjurkan sebagai bentuk usaha untuk memahami diri sendiri. Pemahaman yang baik terhadap diri sendiri diakui akan membantu manusia untuk menjadi pribadi yang efektif.
Kehilangan anak merupakan bentuk duka yang paling berat dan kompleks dialami manusia. Berbagai penelitian dan teori psikologi modern yang menunjukkan bahwa proses pemulihan orangtua dapat berlangsung sangat panjang akibat trauma mendalam.
Ditinggal pasangan atau orang terkasih seperti suami atau istri, orangtua, kakak atau adik atau anak meninggal dunia adalah momen pahit yang harus dilalui.
Riset menunjukkan peningkatan risiko kematian setelah pasangan meninggal, paling besar terjadi dalam tiga bulan pertama setelah kehilangan tersebut.
Apakah Ladies pernah merasa, jika sedang stres rasanya ingin segera curhat dan berkumpul dengan circle terdekat? Ternyata, sebuah riset mengungkapkan fenomena tersebut.
Sering menangis tanpa alasan? Mungkin tubuhmu sedang melepaskan emosi terpendam. Dokter menjelaskan penyebab umum dan pentingnya menangis sebagai bentuk self-care. Jangan ditahan, dengarkan tubuhmu!