Kumpulan Berita

PT Permodalan Nasional Madani (PNM).


Economy
14 November 2025

PNM Bersama MES Dorong Usaha Ultra Mikro Naik Kelas Lewat Produk Halal

PNM berkolaborasi dengan MES berkomitmen membangun ekosistem ekonomi halal dari akar rumput.

Economy
8 November 2025

Menteri PKP Apresiasi Kolaborasi PNM dan SMF lewat Renovasi Ruang Pintar

PNM berkolaborasi dengan PT Sarana Multigriya Finansial (SMF) melakukan renovasi terhadap Ruang Pintar PNM di Dawuhan, Banyumas.

Economy
16 October 2025

PNM Dorong Nasabah Mekaar untuk Transformasi Digital melalui Program DIVA

PT Permodalan Nasional Madani (PNM) melakukan pelatihan inovasi produk melalui program DIVA: Digital, Inovatif, dan Adaptif.

Economy
7 October 2025

Nasabah PNM Hadirkan Cita Rasa Khas Lombok di MotoGP Mandalika 2025

PNM memfasilitasi 9 nasabah Mekaar terpilih untuk berpartisipasi memasarkan produk unggulannya dalam ajang MotoGP Mandalika 2025.

Economy
5 October 2025

PNM Hadirkan Ruang Tumbuh dan Silaturahmi UMKM di Bazar PFL 2025

PNM hadirkan bazar UMKM pada ajang Pro Futsal League (PFL) 2025 sebagai ruang tumbuh dan silaturahmi antar UMKM.

Economy
4 October 2025

PNM Raih Penghargaan Internasional Kategori Best Microfinance Sukuk 2025

PNM raih penghargaan internasional dalam ajang The Asset Triple A Islamic Finance Awards 2025 pada kategori Best Microfinance Sukuk.

Economy
26 September 2025

PNM Wujudkan Mimpi Karyawan Berprestasi Berangkat ke Eropa hingga Umrah

PNM memberikan apresiasi tertinggi kepada 28 karyawan terbaik berupa perjalanan Umrah??"Turki dan Dubai??"Turki.

Economy
17 September 2025

Tingkatkan Produksi Usaha, Mekaarprenuer PNM Dukung Perempuan Mandiri Ekonomi

PNM melalui Program Mekaarpreneur hadir mendorong perempuan pengusaha ultra mikro untuk meningkatkan kapasitas produksi.