Kumpulan Berita
Penyakit ini dapat menyebabkan bronkiolitis, radang saluran udara bagian bawah, dan pneumonia, infeksi paru-paru.
Respiratory Syncytial Virus (RSV) merupakan penyakit yang dapat menginfeksi seseorang melalui saluran udara.
RSV pada bayi terbilang cukup serius, karena saluran udara bayi belum berkembang dengan baik.