Kumpulan Berita

serangan bom


International
3 September 2025

Ledakan Bom Tewaskan 11 Orang di Demonstrasi di Pakistan

Sejauh ini belum ada pihak yang mengakui bertanggung jawab atas serangan tersebut.

International
21 May 2025

Ledakan Bom Bus Sekolah di Pakistan Tewaskan Setidaknya 5 Orang

Tiga dari lima korban tewas adalah anak-anak.

International
23 September 2024

Bom Pinggir Jalan Meledak Hantam Konvoi Diplomat Asing Termasuk Dubes Indonesia, 1 Polisi Tewas

Khan mengatakan polisi membuat pengaturan keamanan untuk para duta besar asing dan mereka segera diselamatkan dan dipindahkan ke ibu kota Pakistan, Islamabad.

Nasional
2 August 2024

3 Teror Bom di Indonesia yang Menggemparkan Masyarakat

Beberapa aksi bom bunuh diri yang terjadi di Tanah Air cukup menggemparkan bahkan sampai ke luar negeri.

International
5 January 2024

ISIS Klaim Bertanggung Jawab Atas Pemboman Mematikan yang Tewaskan 84 Orang di Iran

Serangan di Kerman di Iran selatan menewaskan 84 orang dan melukai lebih banyak lagi.

 

 

International
4 January 2024

PBB hingga Arab Saudi Kecam Serangan Bom Kembar yang Tewaskan 95 Orang di Iran

Sekjen PBB Antonio Guterres “mengutuk keras” ledakan tersebut.

International
4 January 2024

Iran Salahkan Israel dan AS Atas Serangan Bom Kembar yang Tewaskan 95 Orang

AS sebelumnya menolak tuduhan bahwa mereka atau sekutunya, Israel, terlibat.

International
11 November 2023

2 Tersangka Teroris Sayap Kanan Ditahan, Dituduh Rencanakan Serangan Bom dan Hasut Kekerasan

Tuduhan terhadap keduanya termasuk merekrut orang dengan tujuan melakukan kejahatan teroris.