Kumpulan Berita

Airlangga Hartarto


Hot Issue
15 September 2025

Tenang! PPh Final 0,5% UMKM Diperpanjang hingga 2029

Pemerintah memperpanjang PPh Final 0,5% UMKM hingga 2029. Kebijakan ini memberikan kepastian hukum dan diharapkan meringankan beban pajak serta menyederhanakan administrasi bagi pelaku UMKM. Anggaran Rp2 triliun disiapkan untuk mendukung kebijakan ini. Saat ini, ada 542 ribu UMKM yang terdaftar memanfaatkan fasilitas ini.

Hot Issue
15 September 2025

Paket Stimulus Ekonomi 8+4+5 Habiskan Rp16,23 Triliun

Presiden Prabowo Subianto meluncurkan Paket Ekonomi 2025 senilai Rp16,23 triliun. Paket ini meliputi program magang, insentif pajak, bantuan pangan, keringanan iuran BPJS Ketenagakerjaan, program padat karya, dan lainnya. Fokus pada akselerasi ekonomi dan penyerapan tenaga kerja.

Hot Issue
15 September 2025

Dipanggil Prabowo ke Istana, Menkeu Purbaya Mau Lapor Stimulus Ekonomi

Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa dipanggil Presiden Prabowo Subianto ke Istana Negara untuk melaporkan rencana stimulus ekonomi. Beberapa menteri ekonomi lain juga hadir. Paket stimulus ini difokuskan untuk meningkatkan produktivitas, memperluas kesempatan kerja, dan menjaga daya beli masyarakat hingga akhir tahun.

Hot Issue
13 September 2025

Pajak Pegawai Hotel hingga Cafe Bakal Ditanggung Pemerintah

Pemerintah berencana memberikan insentif PPh 21 DTP untuk sektor horeka di 2025. Ekonom menilai dampaknya kecil karena gaji pekerja rendah dan menyarankan kenaikan PTKP untuk meningkatkan daya beli masyarakat.

Hot Issue
12 September 2025

Prabowo Siapkan Paket Stimulus Ekonomi, Ini Rinciannya

Pemerintah menyiapkan paket stimulus ekonomi tambahan atas arahan Presiden Prabowo Subianto. Fokusnya meningkatkan produktivitas, perluas kesempatan kerja, dan jaga daya beli masyarakat hingga akhir 2025. Anggaran masih difinalisasi.

Hot Issue
9 September 2025

Prabowo Panggil Airlangga hingga Menkeu Purbaya ke Istana, Ada Apa?

Presiden Prabowo Subianto memanggil sejumlah menteri Kabinet Merah Putih ke Istana Kepresidenan untuk membahas kondisi ekonomi terkini dan isu terkait pangan. Beberapa menteri yang hadir termasuk Airlangga Hartarto, Purbaya Yudhi Sadewa, dan Zulkifli Hasan.

Inspirasi Bisnis
8 September 2025
Hot Issue
8 September 2025

Gudang Garam PHK Massal, Menko Airlangga: Sudah Modernisasi

Airlangga Hartarto buka suara soal kabar viral pemutusan hubungan kerja (PHK) di PT Gudang Garam.

Hot Issue
8 September 2025

Pekerja Bergaji di Bawah Rp10 Juta Dapat Subsidi Gaji

Pekerja dengan gaji di bawah Rp10 juta akan mendapatkan stimulus ekonomi berupa subsidi gaji. Subsidi gaji ini masuk ke dalam stimulus ekonomi pada semester II-2025.