Kumpulan Berita
Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie mengucap janji suci pernikahan pada 1 April 2010.
Meskipun kelihatan glamor dan borjuis, tapi Nia dan keluarga tetap senang makan makanan di pinggir jalan.
Ketertarikan Nia Ramadhani terhadap fashion nampaknya menurun pada putri sulungnya, Mikhayla Zalindra Bakrie