Kumpulan Berita
Ashanty mengaku kapok menitipkan uang pribadi maupun perusahaannya ke karyawan. Saat ini, ia memilih sang suami, Anang Hermansyah, untuk menyimpan seluruh uangnya.
Ashanty meminta Ayu Chairun Nurisa untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.
Ashanty menegaskan, memegang aset Ayu Chairun Nurisa atas persetujuan sang mantan karyawan.
Berdasarkan pantauan di lokasi, Ayu hadir di Polres Metro Jakarta Selatan didampingi tim kuasa hukumnya sekitar pukul 14.14 WIB.
Eks karyawan Ashanty, Ayu Chairun Nurisa, tengah menjadi sorotan setelah dilaporkan sang penyanyi atas kasus dugaan penggelapan uang perusahaan senilai Rp2 miliar
Penyanyi Ashanty dituding melakukan perampasan aset dan akses ilegal ke mantan karyawannya bernama Ayu Chairun Nisa. Belakang diketahui, Ayu yang lebih dulu menimbulkan polemik.
Ashanty dan mantan karyawannya terlibat saling lapor karena dugaan penggelapan dana perusahaan.
Ashanty memberikan pujian khusus untuk Kris dayanti, menyebutnya sebagai ?? legend” yang pantas diacungi jempol.