Kumpulan Berita

Banjir Sumatera.


Nasional
3 December 2025

Istana Tegaskan Pemerintah Sanggup Tangani Bencana Sumatera

Mensesneg Prasetyo Hadi menegaskan pemerintah Indonesia masih sanggup menangani bencana Sumatera.

Nusantara
3 December 2025

Akses Masih Terputus, Polda Riau Tembus 11 Titik Longsor Menuju Tigo Koto

Meski bencana tanah longsor dan banjir bandang telah berlangsung lebih dari sepekan, masih ada wilayah yang hingga kini belum tersentuh bantuan. Salah satunya adalah Nagari Tigo Koto Silungkang, Kecamatan Palembayan, Kabupaten Agam, Sumatera Barat.

Nasional
3 December 2025

Pemerintah Gelontorkan Dana Siap Pakai Rp500 Miliar untuk Bencana Sumatera

Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi mengungkapkan pemerintah menggelontorkan dana siap pakai (DSP) Rp500 miliar untuk membantu korban bencana banjir dan tanah longsor di tiga provinsi di Sumatera.

Hot Issue
3 December 2025

Pertamina Kerahkan Helikopter, Antar Logistik untuk Warga di Aceh Tamiang

Upaya penanganan darurat bagi warga terdampak bencana di Aceh Tamiang terus dilakukan oleh sumber daya pemerintah yang ada

Nusantara
3 December 2025

Jaringan Komunikasi Pulih, Pengungsi di Tapanuli Tengah Kini Lebih Tenang Bertukar Kabar

Tak hanya makanan dan obat-obatan yang terus disalurkan melalui jalur darat, laut, dan udara, pemerintah juga berupaya mempercepat pemulihan jaringan komunikasi bagi warga terdampak bencana di Sumatra agar dapat saling bertukar kabar.

Nasional
3 December 2025

Update Bencana di Sumatera: 770 Korban Meninggal dan 463 Orang Masih Hilang 

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan, bahwa jumlah korban meninggal dunia akibat bencana di wilayah Sumatera telah mencapai 770 orang. Sementara 463 jiwa lainnya masih hilang, dan upaya pencarian masih terus dilakukan.

Nasional
3 December 2025

Menko PMK Pastikan Kerumunan di Gudang Bulog Sibolga Bukan Penjarahan

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Pratikno memberikan penjelasan terkait video viral yang memperlihatkan kerumunan warga di depan gudang Bulog di Sibolga, Sumatera Utara.

Nusantara
3 December 2025

Tim DVI Polri Berhasil Identifikasi 290 Korban Bencana Sumut

Tim Disaster Victim Identification (DVI) Polri menyatakan, telah mengidentifikasi 290 jenazah korban bencana alam di Sumatera Utara (Sumut).