Kumpulan Berita
BJ Habibie menghembuskan napas terakhirnya pada Rabu, 11 September 2019 di RSPAD, Gatot Subroto, Jakarta Pusat.
Presiden Jokowi tiba di RSPAD lima menit setelah Bacharuddin Jusuf Habibie meninggal dunia.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghaturkan bela sungkawa atas berpulangnya presiden ketiga Baharuddin Jusuf Habibie.
Presiden ketiga Indonesia, BJ Habibie menghembuskan nafas terakhirnya di RSPAD Gatot Subroto, Jakarta Pusat, hari ini.
Habibie dilaporkan mengembuskan napas terakhir sekira pukul 18.05 WIB. Habibie dikabarkan sempat kritis sebelum dipastikan meninggal dunia.
Sekira Pukul 18.10 WIB, Presiden Joko Widodo (Jokowi) beserta Ibu Negara Iriana datang ke RSPAD.
Mantan Presiden Republik Indonesia ke-3, Bacharuddin Jusuf Habibie meninggal dunia membuat para tokoh dan selebriti ikut berduka.