Kumpulan Berita

Dampak Virus Korona


F1 & A1
9 March 2020

Isolasi Akibat Virus Korona Tak Pengaruhi Keberangkatan Ferrari ke Australia

Scuderia Ferrari optimis seluruh anggota tim berangkat ke Australia meski ada aturan isolasi dari Pemerintah Italia. 

Liga Italia
9 March 2020

Enggan Komentari Virus Korona, Sarri: Saya Pelatih Sepakbola

Maurizio Sarri enggan mengomentari soal ancaman virus Korona terhadap kelangsungan Liga Italia. 

Liga Italia
9 March 2020

Virus Korona Ancam Serie A, Conte Percaya Otoritas Italia

Antonio Conte yakin keputusan apa pun yang diambil otoritas, adalah yang terbaik di tengah ancaman wabah virus Korona.

Fiskal & Moneter
9 March 2020

Ekspor China Turun Tajam Imbas Virus Korona

Ekonomi China terhantam penyebaran virus korona. Selama dua bulan pertama di 2020.

Fiskal & Moneter
9 March 2020

Gara-Gara Korona, Ekonomi RI Diprediksi Hanya Tumbuh 4,9%

Wabah virus korona di China dapat semakin melemahkan potensi pertumbuhan ekonomi nasional yang tahun ini diperkirakan 4,9%.

Fiskal & Moneter
9 March 2020

Sederet Langkah IMF hingga Bank Dunia Antisipasi Dampak Virus Korona terhadap Perekonomian

Bank Dunia akan memprioritaskan negara paling miskin dan paling rentan dalam menyalurkan bantuan

Hot Issue
9 March 2020

Cegah Virus Korona, Jangan Lupa Cuci Tangan Usai Pegang Uang Kertas

WHO menyarankan masyarakat untuk mencuci tangan setelah memegang uang kertas

Hot Gossip
8 March 2020

Won Bin hingga Jun Ji Hyun Potong Harga Sewa Gedung Gara-gara Korona

Bukan rahasia lagi jika para selebriti memiliki gedung-gedung yang mereka sewakan sebagai bagian dari investasi untuk masa depan.