Kumpulan Berita
Polda Metro Jaya menangkap mahasiswa Universitas Riau (UNRI), Khariq Anhar. Ia diduga merupakan admin akun Instagram Aliansi Mahasiswa Penggugat (AMP).
Majelis Hakim Sidang Komisi Kode Etik Profesi (KKEP) Polri dalam draf putusannya menyatakan Bripka Rohmad mendapatkan perintah dari Kompol Cosmas Kaju Gae untuk terus maju saat kendaraan taktis (rantis) Brimob terjebak di tengah demo ricuh.
Polda Metro Jaya melaporkan perkembangan terkini terkait jumlah tersangka yang ditetapkan sebagai pelaku perusuhan dalam gelombang aksi demonstrasi yang dilakukan di Jakarta.
Bripka Rohmad personel Brimob Polri yang mengendarai kendaraan taktis (rantis) meminta maaf kepada keluarga Affan Kurniawan. Driver Ojol itu meninggal terlindas rantis yang dikemudikannya saat aksi demonstrasi ricuh di Pejompongan, Jakarta.
Sidang Komisi Kode Etik Profesi (KKEP) menjatuhkan vonis demosi selama tujuh tahun terhadap Bripka Rohmad terkait kasus meninggalnya Driver Ojek Online (Ojol) Affan Kurniawan saat terjadinya demonstrasi ricuh.
Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) menggelar unjuk rasa di depan gerbang utama Kompleks Parlemen, Jalan Gatot Subroto, Senayan, Jakarta Pusat, pada Kamis (4/9/2025) sore.
Communication Officer ASEAN Inter-Parliamentary Assembly (AIPA), Laras Faizati, telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan provokasi atau penghasutan pembakaran Gedung Mabes Polri.
Presiden Prabowo Subianto memerintahkan aparat Polri dan TNI untuk menindak tegas aksi massa yang anarkis. Sikap tegas Prabowo dianggap sebagai upaya preventif untuk melindungi masyarakat dan menjaga stabilitas Negara.