Kumpulan Berita
Pihak keluarga kata dia tidak bakal mengajukan gugatan hukum terkait dengan peristiwa yang menimpa anaknya tersebut.
Pantauan Okezone, massa aksi ini sebelumnya memanfaatkan kolong flyover Senayan untuk berteduh dari hujan deras.
Dia mengaku kehadirannya sebagai bentuk belasungkawa untuk keluarga korban. Andovi mengatakan, tak ada tujuan lain di luar keprihatinannya atas insiden tersebut.
Kasus viral anggota Brimob yang melindas pengemudi ojek online (ojol) hingga tewas masih jadi sorotan publik.
Traffic Management Center (TMC) Polda Metro Jaya melakukan rekayasa lalu lintas di beberapa ruas jalan tol akibat kepadatan yang disebabkan demonstrasi di sejumlah wilayah Jakarta.
BNI memberikan klarifikasi terkait video viral yang menunjukkan pergerakan massa di sekitar Menara BNI Pejompongan.
Aparat mulai memukul mundur massa aksi yang bertahan sejak pagi hari.
Aksi pembakaran digelar persis di depan Halaman Kantor Polda Metro Jaya di ruas Jalan Jenderal Sudirman.