Kumpulan Berita
Prilly Latuconsina baru-baru ini membagikan kegiatannya sebagai dosen di London School of Public Relations (LSPR) Jakarta.
MNC University menggandeng Asosiasi Service Quality Indonesia (ASQI) untuk membuat program peningkatan kompetensi kualitas layanan (service quality) bagi dosen dan tenaga kependidikan (Tendik).
Video pendek itupun viral di berbagai platform media sosial dan mengundang banyak reaksi dari warganet.
Kapan Tukin Dosen 2025 cair? Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemendiktitan).
Tukin dosen ASN yang telah resmi diatur melalui Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 19 Tahun 2025 bisa mulai dicairkan pada Juli 2025.
Sebanyak 31.066 dosen ASN di bawah Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi (Kemendiktisaintek) akan mendapatkan tunjangan.
Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Brian Yuliarto melakukan peninjauan lingkungan kantor Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemdiktisaintek).
Menteri Keuangan Sri Mulyani menegaskan tunjangan kinerja (tukin) untuk para dosen tetap dicairkan di tengah efisiensi anggaran. Sri Mulyani memastikan tukin atau remunerasi akan diselesaikan dalam waktu dekat.