Share

Kumpulan Berita

Gempa Mamuju


Nasional
Kamis 23 Februari 2023 17:03 WIB

Tinjau Pembangunan SMKN 1 Rangas, Wapres Minta Peralatan Lab Segera Diadakan

Wapres mengunjungi SMKN 1 Rangas, Jl. Abdul Malik Pattana Endeng, Rangas, Simboro dan Kepulauan, Kamis (23/2/2023).

Nasional
Kamis 23 Februari 2023 11:16 WIB

Kunker ke Sulbar, Wapres Cek Penurunan Stunting hingga Tinjau Rehabilitasi Pascagempa Mamuju

Wapres akan mengecek langsung upaya percepatan penurunan stunting di Provinsi Sulbar

Nasional
Minggu 05 Februari 2023 07:43 WIB

Mamuju Tengah Diguncang Gempa M3,2

Gempa bumi berkekuatan Magnitudo 3,2 mengguncang wilayah Mamuju Tengah, Sulawesi Barat, Minggu (5/2/2023) pada pukul 07.35 WIB.

 

 

Nasional
10 June 2022

Kepala BNPB Sebut Masyarakat Mamuju Trauma Gempa karena Isu Hoaks

Pesan pertama ialah meminta untuk meyakinkan masyarakat agar tidak takut berlebihan pascagempa bumi.

Nasional
9 June 2022

Kepala BNPB: Rumah Rusak Berat Akibat Gempa M 5,8 di Mamuju Dapat Bantuan Rp50 Juta

Pemilik rumah yang rusak berat akibat guncangan gempa magnitudo 5,8 di Mamuju akan dapat bantuan Rp50 juta. 

Nasional
9 June 2022

Analisis Geologi Gempa M5,8 Mamuju, PVMBG: Pusat Lokasinya Telah Alami Pelapukan

Melihat pusat gempa ini, PVMBG mengatakan pada umumnya lokasi tersebut merupakan morfologi perbukitan hingga perbukitan terjal

Nasional
8 June 2022

Gempa M5,8 Mamuju Tak Berpotensi Tsunami, BNPB: Warga Diharapkan Tidak Panik

Para warga mulai mendirikan tenda darurat menggunakan terpal berwana biru dan oranye di beberapa titik tak jauh dari permukiman mereka

Nusantara
8 June 2022

Pascagempa, Gubernur Sulbar Imbau Warga Hindari Bangunan yang Potensi Membuat Celaka

Dia mengimbau masyarakat Sulbar, khususnya di Kabupaten Mamuju dan Majene untuk tenang, dan waspada