Kumpulan Berita

gencatan senjata Gaza


International
20 August 2024

Alotnya Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza, Pembicaraan Berbulan-bulan Tanpa Hasil

Pembicaraan yang berlangsung selama berbulan-bulan telah membahas isu yang sama dan tidak membuahkan hasil.

International
20 August 2024

Usai 2,5 Jam Tatap Muka dengan Blinken, Netanyahu Akhirnya Terima Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Blinken berbicara kepada wartawan setelah seharian bertemu dengan pejabat Israel, termasuk pertemuan selama 2,5 jam dengan Netanyahu.

International
19 August 2024

Menlu AS Tiba di Israel untuk Perjuangkan Gencatan Senjata Gaza, Hamas Meragukan Niatan Blinken

Hamas mengatakan bahwa mereka menganggap PM Israel Benjamin Netanyahu bertanggung jawab atas 'penggagalan upaya mediator.'

International
15 August 2024

Hamas Dikabarkan Tarik Diri dari Perundingan Gencatan Senjata Gaza, Tuduh Israel Tambah Syarat Baru

Seorang pejabat senior Hamas mengatakan kepada BBC bahwa Hamas menginginkan peta jalan untuk melaksanakan perjanjian tersebut.

International
12 August 2024

China Tuding Pembunuhan Pemimpin Hamas Merusak Perundingan Gencatan Senjata Gaza

Dia menegaskan China atau Tiongkok mendukung Iran dalam mempertahankan kedaulatan, keamanan, dan martabat nasionalnya.

International
10 August 2024

Didesak AS, Mesir dan Qatar, Israel Setuju Kirim Negosiator ke Perundingan Gencatan Senjata Baru

Pernyataan itu mengundang Israel dan Hamas untuk memulai kembali perundingan untuk menutup semua celah yang tersisa.

International
26 July 2024

Israel Berniat Ubah Rencana Gencatan Senjata Gaza, Persulit Kesepakatan Akhir

Menurut sumber-sumber Palestina dan Mesir, kelompok militan Palestina menolak tuntutan baru Israel tersebut.

International
15 July 2024

Hamas Tak Tarik Diri dari Perundingan Gencatan Senjata Gaza Meski Serangan Israel Terus Membombardir

Serangan yang terjadi pada Sabtu (13/7/2024) di wilayah Khan Younis di Gaza menewaskan 90 warga Palestina.