Kumpulan Berita
Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melaporkan terjadi erupsi Gunung Ibu di Kabupaten Halmahera Barat, Provinsi Maluku Utara.
Gunung Marapi di Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat meletus pada Senin (26/5/2025) pukul 14.57 WIB.
Status Gunung Lewotobi Laki-Laki menjadi Level IV (Awas) berlaku mulai Minggu, 18 Mei 2025..
Gunung Marapi di Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat, meletus dahsyat, tinggi kolom abu yang tercatat di pos Pemantau Gunung Api Marapi setinggi 1.600 meter
Gunung Marapi di Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat kembali erupsi pada Minggu 4 Mei 2025 pukul 22.09 WIB dengan tinggi kolom abu 1.000 meter.
Gunung Lewotobi Laki-Laki di Nusa Tenggara Timur (NTT) kembali meletus hari ini, Rabu 30 April 2025 pukul 05.22 WITA.
Gunung Marapi di Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat pagi ini kembali meletus dengan melontarkan abu vulkanik setinggi 1.000 meter.
Penutupan pendakian sudah dilakukan sejak 3-7 April 2025 kemarin. Para pendaki yang sudah terlanjur pun diminta untuk menjadwalkan ulang waktu pendakian atau refund biaya masuk TNGGP.