Kumpulan Berita
Sampai, Selasa (10/10) 700 warga Palestina telah kehilangan nyawa, dan 900 dari warga Israel.
Ini kekuatan dari pasukan Hamas.
Perang antara Hamas dan Israel telah menewaskan lebih dari 1.100 orang.
JK turut menyoroti serangan tersebut. Menurutnya, apa yang dilakukan merupakan tindakan luar biasa demi kemerdekaan.
Setidaknya 7 tank Israel telah dihancurkan atau direbut pejuang Hamas.
pejabat Israel sama sekali tidak memprediksi terjadinya serangan besar oleh Hamas.
Ini merupakan serangan paling berdarah ke Israel sejak Perang Yom Kippur pada 1973.
Ketua Presidium MER-C, dr. Sarbini Abdul Murad, mengutuk serangan brutal Israel ke Jalur Gaza yang menyasar Rumah Sakit.