Kumpulan Berita
Presiden Prabowo Subianto meminta aparat kepolisian harus dekat dengan rakyat. Ia pun meminta jajaran Korps Bhayangkara untuk mendengar jeritan hati rakyat.
Presiden Prabowo Subianto menganugerahkan tanda kehormatan Bintang Bhayangkara Nararya kepada tiga personel Polri.
Sejumlah tokoh menghadiri Upacara peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Lapangan Monas, Jakarta Pusat, Selasa (1/7/2025).
Presiden RI Prabowo Subianto menghadiri perayaan puncak Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Bhayangkara yang digelar di Lapangan Monas, Jakarta Pusat, Selasa (1/7/2025).
Dari pantauan Okezone di pelataran Merdeka Monas sekitar pukul 07.00 WIB, tampak puluhan pasukan paralayang yang melakukan atraksi di langit atas Monas.
Puncak peringatan HUT ke-79 Bhayangkara digelar di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, pada hari ini, Selasa (1/7/2025).
Wakil Ketua DPR RI, Cucun Ahmad Syamsurijal mengapresiasi langkah Polri yang cepat beradaptasi dalam segi teknologi menjelang Hari Bhayangkara ke-79.
Wakil Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), Veronica Tan menitipkan pesan untuk Polri di momen Hari Bhayangkara ke-79 yang jatuh pada Selasa, 1 Juli 2025.