Kumpulan Berita
Tertundanya produksi pabrik kedua perusahaan sudah berlangsung sejak Februari lalu.
Desain mobil nasional Malaysia ini dirancang berdasarkan prinsip ramah lingkungan secara berkelanjutan.
Tesla mengumumkan rencana pembangunan pabrik baru di Jerman itu pada November tahun lalu.
Subsidi pemerintah untuk energi terbarukan, sudah berjalan selama satu dekade terakhir.
Pada 2019, Pemerintah China memotong separuh lebih besaran subsidi pembelian mobil listrik.
Selainan penurunan penjualan akibatnya juga berdampak pada perkembangan teknologi mobil di China.
Ford bersiap lakukan penambahan staf serta meningkatkan pangsa pasar di Australia.