Kumpulan Berita
Cuaca panas ekstrem selama pelaksanaan ibadah haji menjadi tantangan bagi jamaah Indonesia.
Nurhayati merindukan Indonesia setelah dalam 15 tahun terakhir bekerja di Arab Saudi.
Mayoritas jamaah haji kloter JKS 12 belum pernah pergi ke Medan sebelum mendarat darurat di Bandara Kualanamu.
Jamaah haji Indonesia mulai bergeser dari Makkah ke Madinah setelah melewati puncak haji 2025.
Pesawat Saudi Airlines SV5276 rute Jeddah-Jakarta mendarat darurat di Bandara Internasional Kualanamu, Deliserdang, Sumatera Utara, Selasa 17 Juni 2025.
Irjen Kemenag Khairunas memantau langsung pemulangan jamaah haji Indonesia di Bandara Internasional King Abdulaziz, Jeddah.
Jamaah haji Indonesia yang tiba di Madinah pada 18 dan 19 Juni 2025 sudah mengantongi tasreh untuk masuk Raudhah.
Jamaah haji Indonesia akan ditempatkan berdasarkan kloter saat berada di Madinah, Arab Saudi.